Chipset adalah "sesuatu" yang menghubungkan mikroprosesor dengan semua komponen dimotherboard (berarti keseluruh komponen komputer). Pada PC terdapat 2 chipset yang disebut chipset northbridge dan southbridge. Semua komponen-komponen tersebut berkomunikasi dengan CPU melalui chipset.
Chipset northbridge terhubung langsung ke prosesor melalui FSB (Front Side Bus) dan di sini juga terdapat memory controller yang memberikan akses cepat dari CPU ke memori dan northbridge juga menghubungkan video card (AGP atau PCI Express) dengan memori itu sendiri.
Berikut fungsi dan perbedaan dari alat tersebut.
Fungi Northbridge:
- Fungsi Northbridge adalah menjembatani arus data di sekitar main Memory, Prosesor, Front Side Busdan AGP Bus juga mengatur kerja power management.
- Fungsi Southbridge adalah mengatur kerja peripheral-peripheral semacam IDE Controller, PCI Bus, ROM Bios, Keyboard & Mouse, USB, Eth. LAN, Modem dan fungsi I/O lainnya.
|
|
1. Northbridge
2. Southbridge
Motherboard |
No comments:
Post a Comment